Lowongan Kerja BRI Lampung Agustus 2010
PENERIMAAN PEGAWAI
PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), Tbk
Kantor Cabang BRI Pringsewu Lampung membutuhkan tenaga Outsourcing untuk ditempatkan sebagai Frontliner dan bersedia ditempatkan diseluruh wilayah unit kerja Kanca BRI Pringsewu, dengan persyaratan sebagai berikut:
1. Pendidikan minimal D3 semua jurusan dengan IPK min:
- 2,75 untuk PTN
- 3,00 untuk PTS
3. Tidak sedang terkait dengan perusahaan lain
4. Berpenampilan menarik dan proposional
- untuk pria tinggi badan minimal 160 cm dan berat badan proposional
- untuk wanita tinggi badan minimal 155 cm dan berat badan proposional
6. Bersedia menyerahkan Ijazah Asli dan Transkrip nilai bila diterima sebagai pekerja Outsourcing sampai dengan waktu perjanjian kontrak berakhir
7. Fotokopi KTP yang masih berlaku dan Kartu Keluarga
8. Fotokopi Ijazah dan Transkrip nilai yang telah dilegalisir
9. Fotokopi Akta Kelahiran
10. Melampirakan pasfoto berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar dan foto seluruh badan ukuran postcard 1 lembar
11. Sehat jasmani dan rohani, bebas alkohol, dan narkoba dengan melampirkan Surat Keterangan Dokter
12. Surat Keterangan Berkelakuan Baik dengan melampirkan SKCK dari Polres setempat
13. Belum menikah dengan dibuktikan melampirkan surat keterangan belum menikah dari KUA setempat
14. Membuat Surat pernyataan diatas materi bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja Kantor Cabang BRI Pringsewu.
Surat Lamaran ditujukan kepada :
Pimpinan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk.
Kantor Cabang Pringsewu Lampung
(Surat Lamaran dikirim ke Kantor PJK Unila)
Gedung Balai Bahasa Lt. 1
JL. Soemantri Brojonegoro No. 1 Gedung Meneng – Bandar Lampung 35145
Telp/fax. (0721) 787150
Paling Lambat 30 Agustus 2010
0 comments:
Post a Comment